Kamis, 13 September 2012

si sulung , si tengah dan si bungsu


si sulung, si tengah, si bungsu

Jadi beberapa hari yang lalu, aku atikah, ayyubie telah diangkat oleh seorang manusia menjadi anaknya. Seperti judul diatas, kamilah si sulung si tengah dan si bungsu. Jadi begini ceritanya:

Hari minggu sehabis senam pagi di sekolah, biasalah kerjaan cewek cewek yang berjuang hidup, kami bertiga mencari kak dilla untuk curhat. Bukan curhat seperti mama dedeh bukan bukan. Tapi kami cerita arti cinta *eeeaaa*. Sepanjang jalan kenangan, bukan, sepanjang kami bercerita, adalah aku dan ayyubie yang mencari cari pekerjaan aneh. Tapi nggak bagi atikah, atikah cuma mendengarkan cerita mereka dengan menumbuk serpihan batu bata. Nggak sanggup nampaknya kak dilla menghadapi kami semua sampai akhirnya dia bilang: 
"kamu nih ado ado bae gawe dak jelas, aneh nian" (kak dilla)
"siapo kak?" (atikah)
"adhe samo ayyubie ini nah" (kak dilla)
"aku dak aneh dong kak :$" (atikah)
"kau tuh kadang kadang aneh jugo tapi dak separah budak beduo ini"(kak dilla)
Begitulah kiranya kami dianggap kak dilla sebagai tiga anak manusia yang aneh. Panjang lebar bercerita akhirnya kak dilla mengetahui kalo ayyubie adalah anak sulung di keluarganya, gue adalah anak tengah di keluarga gue, dan adhe adalah anak bungsu di keluarganya. Beberapa detik kak dilla tanpa suara dan akhirnya...
"COCOK NIAN" 
Hari berlalu... kami bertiga sering main bareng. Sebenarnya atikah sama ayyubie itu satu kelas. Tapi nggak buat aku yang beda kelas dengan mereka. aku sama atikah memang temen dari smp, dan juga insyaallah menekuni ekskul paskibra. Tapi kami bertiga pasti menggila lagi di ekskul sanosa bersama kak dilla{}


Ayyubie Cantika Yuranda 'si sulung' @ayyubieji

 Atikah Rozanah Niri 'si tengah' @atikahrn

Adhe Sepdrini Putri 'si bungsu' @adhepalupi


Dan inilah dia sang mama tercinta yang bersedia mengangkat tiga anak manusia yang aneh ini setinggi tingginya{}
Dilla Astria 'si mama yang baik hati suka menolong dan konsultan cinta' @dillaastria

Ngomong ngomong kami bertiga melum punya papa nih 
*KODE KODE KODE* WOOOY KODE.....

plagiat dari atikah nihh ;;)

Tidak ada komentar:

Posting Komentar